UPACARA MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA KE 95

Sabtu, 28 Okt 2023 | 11:05:34, Sekretariat 433 View

Upacara bendera dalam rangka hari SUMPAH PEMUDA ke 95 tahun, dengan tema "BERSAMA MAJUKAN INDONESIA" dihalaman Disperkim pati yang diikuti oleh seluruh karyawan/karyawati serta UPT Rusunawa...


BSPS TAHUN 2023

Jumat, 03 Mar 2023 | 12:45:30, Kawasan Permukiman 551 View

Hari Kamis-Jumat tgl 2-3 Maret 2023, Kejaksaan Tinggi Prov Jateng dan Tim PPK Ruswa & RUK Satker PP Prov Jateng didampingi Tim Teknis Disperkim Kab Pati dan Fasilitator BSPS melakukan Sosialisasi Persiapan Pelaksanaan BSPS TA 2023. Materi sosialisai terkait pelaksanaan kegiatan BSPS dlm kacamata hukum dan tanpa pungutan bertempat di Baldes Klayusiwalan Kec Batangan, Baldes Karang Kec Juwana dan Baldes Tayu Kulon Kec Tayu. Dilanjutkan dengan kunjungan ke rumah penerima bantuan dan calon toko...


Sosialisasi Penggunaan NIK menjadi NPWP oleh KPP Pratama Pati

Kamis, 24 Nov 2022 | 13:10:17, Sekretariat 1067 View

Sehubungan dengan telah terbitnya Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 112/PMK.03/2022 tentang Nomor Pokok Wajib Pajak bagi Wajib Pajak Orang Pribadi, Wajib Pajak Badan, dan Wajib Pajak Pemerintah, di mana dalam Peraturan tersebut mengatur Penggunaan NIK sebagai NPWP terhitung mulai tanggal 14 Juli 2022. Dalam rangka mewujudkan hal tersebut, perlu dilakukan pemadanan data identitas Wajib Pajak dengan data kependudukan yang ada di Kementerian Dalam Negeri melalui Direktorat...


Kegiatan Bansos Pemugaran RTLH dan Jamban Program Gerakan 1 OPD 1 Desa Dampingan

Kamis, 13 Okt 2022 | 12:28:20, Kawasan Permukiman 570 View

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kab. Pati bersama BAZNAS Kab. Pati menyerahkan Bantuan Peningkatan Kualitas Rumah Tidak Layak Huni, Bantuan Jambanisasi kepada penerima bantuan di Desa Guwo Kec. Tlogowungu pada hari Kamis tanggal 13 Oktober 2022. Kegiatan ini sebagai wujud komitmen Pemerintah Daerah dalam penanganan kemiskinan ekstrim melalui Gerakan 1 Organisasi Perangkat Daerah 1 Desa Dampingan. Dalam kesempatan ini Disperkim Kab. Pati menyerahkan Bantuan Peningkatan Kualitas Rumah...


Kegiatan BSRS DAK Tahun 2022

Kamis, 06 Okt 2022 | 12:03:42, Kawasan Permukiman 541 View

Dilaksanakan Monev kegiatan BSRS DAK Tahun 2022 bersama Kepala Disperkim Kabupaten Pati Bapak Ir. Joko Cipto Hastono, MM di Desa Banyutowo Kecamatan Dukuhseti. Desa Banyutowo mendapatkan alokasi BSRS sebanyak 15 unit Pembangunan Baru dengan nilai bantuan sebesar Rp.50.000.000 bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Bidang Perumahan dan Dana Pendampingan APBD Kab Pati. Sebanyak 8 unit rumah telah dilakukan monev dengan progres pelaksanaan mencapai...